Tanya "MinUT"
Categories
Daftar isi
< Seluruh Topik
Cetak

Bagaimana jika terkendala dalam mengakses Bahan Ajar Digital Interaktif UT?

Bagi mahasiswa yang sudah melakukan pembayaran mata kuliah tetapi terkendala dalam mengakses Bahan Ajar Digital Interaktif UT (kotobee), silahkan menghubungi Hallo UT 1500024 atau membuat tiket pengaduan https://hallo-ut.ut.ac.id/create/ticket dengan menjelaskan kendala yang di alami, sertakan NIM dan melampirkan bukti screenshot kendala.