Tanya "MinUT"
Categories
Daftar isi
< Seluruh Topik
Cetak

Apakah pada Fakultas Keguruan dan  Ilmu Pendidikan (FKIP) mewajibkan surat keterangan mengajar saat pendaftaran?

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) menawarkan berbagai program studi yang mencakup berbagai aspek pendidikan, mulai dari pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar, hingga pendidikan menengah. Umumnya Program pendidikan keguruan di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UT diperuntukkan bagi mereka yang sudah bekerja sebagai guru atau tenaga pendidik, minimal 1 tahun.

Terkecuali pada program studi Teknologi Pendidikan, Pendidikan Agama Islam, PGSD dan PGPAUD Prajabatan (Pre Service) adalah layanan program pendidikan Sarjana Strata 1 yang dibuka oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) yang tidak mempersyaratkan surat keterangan mengajar atau SK sebagai guru.